Thursday, October 10, 2013

Software Bel Sekolah Otomatis

Mungkin ini bukan software yang bisa dikatakan "wow!" software ini sangat sederhana akan tetapi software ini memiliki fungsi yang sangat kompleks dan tidak perlu terlalu banyak interface dan fitur-fitur seperti software sejenis lainnya, sasaran pembuatan software ini untuk lembaga-lembaga pendidikan (sekolah swasta, sekolah negeri, TK, Play Group, SD, SMP, SMA, SMK, dll.) atau perusahaan dan lembaga sejenis yang membutuhkan ketepatan waktu dalam kebutuhannya dan yang sudah menggunakan amplifier dan speaker dalam kegiatannya sehari-hari.

Bel merupakan sebuah prasarana di sekolah yang berfungsi memberikan informasi mengenai waktu dan kegiatan yang ada di lingkungan sekolah. Bel otomatis yang saya buat ini sangat berguna karena dengan aplikasi ini Anda dapat mengatur jadwal dan mata pelajaran yang akan berjalan di sekolah Anda tanpa harus telat dalam membunyikan bel! karena software yang saya buat ini berfungsi untuk membunyikan bel secara otomatis sesuai dengan jadwal yang sudah diinputkan.

Dengan menggunakan aplikasi ini, bel sekolah akan menjadi lebih tepat waktu dan tidak membebani guru piket atau bagian tata usaha, komputer yg dipasangi ini juga tidak perlu pengawasan bahkan tidak perlu monitor (kecuali pd waktu pertama kali install). Aplikasi ini juga sudah mensupport file-file audio seperti mp3, wav, wma, midi, dll.

Aplikasi ini telah dicoba di SD Kristen Kalam Kudus Surakarta, SMP Kristen Kalam Kudus Surakarta, dan beberapa sekolah lain yang saya lupa namanya (maaf ...) dan dapat berjalan di sistem operasi Windows saja.

Jika Anda berminat dengan software ini silahkan Anda hubungi saya di 0817437669 atau lewat email di theoweb.devgmail.com.

Perbedaan dengan aplikasi sejenis :
  • Jumlah jadwal pelajaran yang bisa dimasukkan dalam sehari tidak terbatas.
  • Jenis jadwal pelajaran/bel sekolah yang bisa disimpan tidak terbatas, contoh : jadwal reguler, jadwal bulan ramadhan, jadwal ujian mid semester, jadwal ujian semester.
  • Menggunakan xml sebagai database.
  • Muncul notifikasi bel yang sedang berbunyi.
  • Dapat dijalankan komputer pentium 2, ram 256 MB, harddisk 7 GB
  • Ukuran file program yang sangat kecil (134 KB) sehingga sangat ringan dan tidak membebani komputer sewaktu dijalankan.
  • Ubah jadwal, hapus jadwal, play, pause, stop audio.
  • Support semua jenis file audio.
  • Minimize : untuk menjalankan di system tray / background.
  • Dapat berjalan ketika komputer dihidupkan (otomatis), jadi tidak perlu mengaktifkan terlebih dahulu.
  • Shutdown otomatis/
Tampilan software
Software Bel Sekolah Otomatis Free
Software Bel Sekolah Otomatis Free
Software Bel Sekolah Otomatis Free
Software Bel Sekolah Otomatis Free
Software Bel Sekolah Otomatis Free
Software Bel Sekolah Otomatis Free
Software Bel Sekolah Otomatis Free
Software Bel Sekolah Otomatis Free

--> Download Disini <--

--> Download 32 bit <--

--> Download 64 bit <--

4 Beri Komentar: