Thursday, January 26, 2017

Mengatasi Problem Kalkun Inbox Kosong

Apakah Anda juga mengalami masalah seperti ini, biasanya terjadi masalah jika menggunakan service SMS Gammu? Banyak tutorial Kalkun yang menyesatkan para pembaca, kebanyakan dari mereka sebenarnya hanya copas dari blog lain.

Problem ini terjadi karena ada settingan dibagian smsdrc gammu yang lupa dimasukkan, yaitu terdapat pada bagian runonreceive.

Solusi dari masalah ini adalah edit file smsrdc gammu kalian kemudian edit bagian runonreceive 
# Script to be executed when new message has been received
runonreceive = D:\xampp\htdocs\kalkun\scripts\daemon.bat
Pastikan runonrece menjalankan daemon.bat CMS Kalkun kalian (sesuaikan tempat kalian masing-masing). Semoga panduan ini bermanfaat. Terima kasih

Sebagai bahan referensi, Anda bisa membaca artikel saya tentang Kalkun SMS Gateway disini.

Mengatasi Problem Kalkun Inbox Kosong atau Tidak Dapat Menerima SMS

Post a Comment